top of page

Pola Pikir Positif

  • Writer: Gereja Kemuliaan Sion
    Gereja Kemuliaan Sion
  • Oct 6
  • 1 min read

6 Oktober 2025


Yer. 6:15-8:7

Kol. 2:8-23

Mazmur 78:1-25

Amsal 24:26


Tetapi orang-orang yang menanti-nantikan TUHAN mendapat kekuatan baru: mereka seumpama rajawali yang naik terbang dengan kekuatan sayapnya; mereka berlari dan tidak menjadi lesu, mereka berjalan dan tidak menjadi lelah. - Yesaya 40:31


Untuk Direnungkan: Pola pikir yang positif mampu memperkuat dan mengubah otak dan tubuh, demikian juga sebaliknya.

Fokus kewirausahaan adalah melihat banyak kemungkinan dalam setiap situasi; itu adalah pola pikir yang mengukur segala macam kemungkinan dan potensi. Jenis pemikiran ini pada dasarnya penuh harapan; Anda hanya harus terus melanjutkannya sampai Anda menemukan kesuksesan. Anda menghargai proses dan tujuannya. Ini adalah sesuatu yang sering saya praktekkan dengan pasien saya, yang membuat perbedaan besar dalam kemajuan mereka.


Ketika Anda memilih untuk mengembangkan pola pikir yang membuat Anda bisa mengukur berbagai kemungkinan, otak diaktifkan untuk meresponi agar upaya ini menjadi kemungkinan, bukan kegagalan. Pilihan ini adalah hal yang dapat membawamu pada kesuksesan di masa depan.


Disadur dari : Switch on Your Brain Every Day : 365 Readings for Peak Happiness, Thinking, and Health, oleh Dr. Caroline Leaf

 
 
 

Recent Posts

See All
Mengontrol Lidah

21 November 2025 Yeh. 42:1-43:27 Yak. 5:1-20 Mazmur 119:1-16 Amsal 28:6-7 Jikalau ada seorang menganggap dirinya beribadah, tetapi tidak mengekang lidahnya, ia menipu diri-nya sendiri, maka sia-sialah

 
 
 
Mempercayai Firman

20 November 2025 Yeh. 40:28-41:26 Yak. 4:1-17 Mazmur 118:19-29 Amsal 28:3-5 Tetapi hendaklah kemu menjadi pelaku firman dan bukan hanya pendengar saja; sebab jika tidak demikian kamu menipu diri sendi

 
 
 
Tanamkan Dalam Otak

19 November 2025 Yeh. 39:1-40:27 Yak. 2:18-3:18 Mazmur 118:1-18 Amsal 28:2 Sebab itu buanglah segala sesuatu yang kotor dan kejahatan yang begitu banyak itu dan terimalah dengan lemah lembut firman ya

 
 
 

Comments


  • Grey Facebook Icon
  • Grey Instagram Icon
  • Grey YouTube Icon
bottom of page